Apakah Anda berencana mendaftarkan ke sekolah Islam Jakarta Barat? Dengan memilih sekolah berbasis Islam tentunya tidak sembarang. Apalagi di wilayah Jakarta Barat juga memiliki banyak sekolah Islam terpadu, sehingga memerlukan pertimbangan besar. Zaman sekarang sekolah Islam menjadi pilihan bagi orang tua karena anak bisa mendapatkan pendidikan pengetahuan  umum dan pengajaran agama.

Mengenai Sekolah Islam Jakarta Barat

Ada banyak sekolah yang tersebar di Jakarta Barat. Namun, tahukah Anda jika sekolah Islam memiliki keunggulan lebih daripada sekolah biasa. Selain itu, adanya pendidikan dasar Islam berkualitas yang berorientasi pada ilmu pengetahuan dan teknologi berdasarkan nilai-nilai Al-Qur’an dan prinsip Tauhid. Maka, berbagai keunggulan sekolah Islam Jakarta Barat yang di miliki adalah :

  1. Pelajaran agama yang mendalam

Untuk sekolah Islam biasanya memiliki pelajaran ilmu agama yang lebih mendalam dan intensif. Dalam pelajaran agama tetap disesuaikan dengan kurikulum nasional yang berlaku dan sudah sudah ditentukan. Namun, pelajaran tersebut tetap terkait dengan pelajaran umum yang memiliki nilai agama, seperti sejarah agama, mengaji, belajar kitab agama, sholat berjamaah, dan sebagainya.

Pada umumnya, sekolah yang berbasis Islam menggunakan kurikulum yang sama, yaitu kurikulum umum dan ada tambahan pelajaran agama yang mendalam. Namun, jika sekolah Islam unggulan biasanya akan menggunakan dan menerapkan kurikulum terpadu di semua mata pelajaran dan semua kegiatan sekolah yang memiliki pesan nilai-nilai Islam agar anak mempelajarinya sejak dini.

Anak menjadi bagian dari  hal penting untuk kedua orang tuanya, baik secara akhirat maupun dunia. Apabila anak masuk ke sekolah Islam terbaik pastinya akan mendapatkan ilmu dan pengetahuan agama yang lebih mendalam dan luas. Pada umumnya, mereka akan diajarkan untuk dapat menjadi penghafal Al-Qur’an. Selain itu, dapat memahami agama dari kecil.

Untuk fasilitas yang menunjang kegiatan belajar mengajar biasanya akan dilengkapi  agar siswa-siswi dapat belajar dengan nyaman di sekolah dalam waktu yang lama. Oleh karena itu sekolah Islam unggulan biasanya akan memberikan fasilitas lengkap yang hampir seperti sekolah Islam Internasional. Maka, tidak heran jika sekolah tersebut memiliki kualitas pendidikan yang bagus.

Sekolah Islam unggulan biasanya memiliki jaringan sekolah Islam terpadu. Hal ini dilakukan karena anak yang sudah lulus di sekolah Islam sebelumnya dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dengan melalui jaringan sekolah yang sama, yaitu sekolah berbasis Islam. Cara ini dapat membantu orang tua agar tidak bingung mencarikan sekolah selanjutnya.

Guru merupakan seorang pengajar bagi siswa-siswinya yang harus memberikan perhatiannya kepada muridnya. Pada umumnya, guru di sekolah Islam akan dituntut atau diberikan arahan untuk dapat lebih memperhatikan murid, sehingga anak yang bermasalah tersebut dalam belajar bisa mendapatkan support dari guru, teman-teman, dan sekolah. Maka, akan membantu mendorong semangat anak tersebut.

Tujuan Sekolah Islam Jakarta Barat

Dengan adanya sekolah Islam tentu akan membuat seimbang antara ilmu agama dan pengetahuan umum. Maka, tujuan umumnya adalah melahirkan generasi muda yang memiliki ilmu dan berwawasan luas. Hal ini dilakukan untuk dapat menciptakan siswa yang memiliki kecerdasan intelektual, tapi dengan memegang nilai-nilai dalam Al-Qur’an. Sama dengan tujuan dari Exiss Abata.

Pada Exiss Abata bertujuan dapat menjadi sekolah Islam kebanggaan semua umat karena dapat mendidik agar anak berprestasi, cerdas, dan memiliki akhlak mulia untuk masa depan. Selain itu, untuk visi misi sekolah Islam di Exiss Abata adalah memiliki visi untuk dapat mewujudkan pendidikan dasar Islam yang berkualitas.

Berorientasi ilmu pada sekolah Islam Jakarta Barat tersebut adalah pengetahuan dan teknologi. Sedangkan misinya adalah mewujudkan sekolah Islam terpadu sesuai di Al-Qur’an, mendidih murid untuk mendekatkan diri ke Allah, generasi muda yang Sholeh dan cerdas.

Inilah yang menjadi dasar dari sekolah Islam Jakarta Barat, sehingga dapat menjadi salah satu sekolah yang unggul, baik dari pendidikan umumnya maupun pengajaran agamanya. Maka, tidak heran jika banyak orang tua yang berminat untuk anaknya.

satu Respon

  1. Masya Allah, Sekolah Islam Terbaik yang menjadikan anak anak cinta Al-Quran, Selain bisa belajar pelajaran Umum juga terdapat pembelajaran ilmu agama yang lebih mendalam disini.
    Paket Komplit

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *