Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah Islam Jakarta Barat, Exiss Abata dan SMP Khalid bin Walid 2022/2023
Tahun ajaran baru 2022/2023 telah datang, saatnya bagi siswa dan siswi baru mengenal sekolahnya. Ada yang berbeda dengan 2 tahun sebelumnya, pandemi membuat kita harus melaksanakan kegiatan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) secara daring. Maka tahun ini kita Kembali bisa merasakan MPLS seperti biasanya. Alhamdulillah. MPLS tahun ini terasa sangat berbeda, disebabkan Ada dua angkatan […]