Back

Sekolah Islam Jakarta Barat, melakukan Percobaan Percampuran Warna dan membuat Apolo Air

Kegiatan KBM murid-murid KB-TK Exiss ABATA , salah satu Sekolah Islam Jakarta barat hari ini, sungguh asyik dan menyenangkan.
Ananda diajak untuk mengenal percampuran warna primer menjadi warna sekunder. Mereka terlihat sangat antusias dan excited dalam melakukannya.
Setelah itu hasil percampuran warnya dimanfaatkan untuk membuat Apollo air yang bahan-bahannya sudah disiapkan oleh Sekolah Islam Jakarta Barat ini.


Anak-anak mengikuti setiap tahapan pembuatan dengan gembira hingga menghasilkan Apolo air yang bisa mereka mainkan di rumah.
Masya Allah….belajar terasa sangat menyenangkan.

Created By: Devi Minarni, S.Pd

    8 Comments

  1. devi
    February 9, 2022
    Reply

    Masya Allah…seru sekali ya belajarnya

  2. February 11, 2022
    Reply

    Barakallohulakum

  3. February 11, 2022
    Reply

    Subhanallahu sangat creatif, walaupun PJJ tetap semangat dan menyenangkan kegaitan belajar murid murid TK abata

  4. Encep Sopyan
    February 11, 2022
    Reply

    Inilah asyik dan kerennnya belajar di abata. Banyak sekali action yg dilakukan oleh para murid2nya.

  5. February 11, 2022
    Reply

    Belajar Yang Sangat Menyenangkan Dan Mengasyikan … Mantap Bravo Abata …

  6. February 11, 2022
    Reply

    Belajar Yang Sangat Menyenangkan Dan Mengasyikan Serta Seru Loch Semoga Terinspirasi Buat Sekolah Lain … Semangat Exiss Abata

  7. Laela Fajriyah
    February 11, 2022
    Reply

    Mengajar Online ini Anugrah….. Alhamdulillah anak-anak masih dapat belajar dengan Pengalaman yang bermakna walau terpisah jarak….namun dekat dihati

  8. Khoir
    February 11, 2022
    Reply

    Masya allah

Leave A Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *